Tidak Bisa Tidur? Yuk Coba Cara Ini… Dalam 3 Detik Kamu Akan Langsung Ketiduran!



Trenz SharezSaya punya teman seorang insinyur. Dia setiap hari sibuk dengan kerjaannya sampai jam 2 pagi baru tidur, lalu dia akan tidur sampai jam 9 baru bangun. Kalau ada hari libur, dia akan tidur terus sampai siang. Setiap malam di ranjang, dia mengalami insomnia dan tidak bisa tidur sampai subuh. Sampai akhirnya dia terpaksa memakan obat insomnia.

Ada suatu hari saya bilang pada dia : "Setiap orang kan memang harus tidur sehari 7 jam, coba kamu ikuti cara saya, malam hari tidur jam 10, pagi bangun jam 5, lalu saat siang hari tidur siang sebentar?" Setelah lewat 1 bulan, dia dengan gembira bilang pada saya : "Sudah bisa tidur, sudah bisa tidur!", kelihatan lebih semangat!

1. Tiduran di ranjang, biarkan tangan dan kakimu terbuka lebar, regangkan seluruh badanmu, termasuk otot dan semangatmu.

2. Tutup matamu, berkonsentrasi pada tengah alismu, di dalam hati bilang "kepala saya sudah sangat rileks", rasakan kenyamanan yang kamu dapatkan.

3. Setelah beberapa detik, fokuskan pikiranmu ke tangan kirimu, lalu bilang "tangan kiri saya sudah sangat rileks".

4. Lalu beralih ke kaki kananmu, bilang "kaki kanan saya sudah rileks".

5. Begitu juga dengan kaki kirimu, "kaki kiri saya sudah sangat rileks", lalu ke tangan kirimu.

6. Setelah memusatkan perhatian keliling, sekarang mulai lagi dari awal.

Lakukan pikiran seperti ini selama beberapa saat, untuk memberitahu badanmu. Pasti tidak lewat dari tiga kali kamu sudah akan tertidur.
BACA JUGA : ALLAHUAKBAR!! Wanita Ini Hamil Selama 23 Bulan, Bayi yang Dilahirkan Ternyata..
Cara ini memang terlihat sangat gampang, dan juga sangat ajaib. Alasan kenapa kamu bisa sampai insomnia/susah tidur adalah karena seluruh tubuhmu tidak rileks dan santai. Banyak orang yang langsung minum pil susah tidur kalau sudah mengalami insomnia, ketika bangun di hari kedua, biasanya badan akan terasa tidak ada tenaga, ini berarti menyatakan bahwa pil insomnia juga memberikan efek rileks dan santai pada tubuh kita.

Teknik "relaksasi berputar" ini tidak hanya membantu kita menyembuhkan insomnia, tetapi juga membantu kita menghilangkan tekanan darah tinggi, risiko penyakit jantung, menghilangkan depresi, kecemasan, kebosanan, dan lainnya. Yuk kita coba lakukan!


sumber : menjadisehatbersama
loading...

0 Response to "Tidak Bisa Tidur? Yuk Coba Cara Ini… Dalam 3 Detik Kamu Akan Langsung Ketiduran!"

Post a Comment